Jika iklan terus menerus muncul pada layar hp
android anda ketika terhubung ke internet maka kemungkinan terbesar hp android
anda terkena malware. tentu saja hal ini sangat mengganggu bukan ? besar
kemungkinan hal ini disebabkan karena sebelumnya anda mengistal apps yang anda
peroleh bukan dari playstore.
Seperti kasus saya yang terkena malware pasca
mengistal applikasi adroid yang saya peroleh dari blog orang. Jenis iklan
sendiri berjenis iklan pop-up yaitu jenis iklan berupa foto atau video yang bersikan
link yang muncul setiap kali kita menjalankan aplikasi di hp andoid kita. Ini merupakan
jenis modus dari sejumlah pihak yang mencoba meraup pendapatan dari hasil klik
iklan.
Jika anda tahu aplikasi apa yang membawa
malware tersebut anda bisa langsung mennganinya dengan mengunistall aplikasi
tersebut. Namun dalam beberapa kasus seperti misalnya kasus yang saya alami aplikasi
tersebut terindikasi bagian dari sistem sehingga tidak dapat dihapus.
Usut punya usut dari hasil surfing ternyata malware
penyebab iklan ini dapat memasuki aplikasi lain makanya jangan heran klo iklan
pop-up juga muncul di aplikasi tanpa iklan seperti facebook, ig, line dan yang
paling menyebalkan adalah bahkan ditengah war di mobile lagend tiba-tiba iklan
muncul ckck. Saya tidak tinggal diam dan langkah pertama yang saya lakukan
adalah mencoba mengatasi masalah ini dengan menguakan aplikasi pendeteksi yang
ada di playstore. Anda bisa mencobanya siapa tau berhasil untuk kasus anda.
Baca juga : Cara Menagtasi gagal tangkap layar hp android
#dengan mengunakan Aplikasi Anti Adware
Setela menscan dengan aplikasi ini saya semakin
bingung pasalnya hampir semua aplikasi dideteksi anda virusnya dan aplikasi
yang saya curigai tidak ada.. haha saya coba hapus beberap aplikasi yang
terbaca bahkan share it pun sempat saya hapus dan tidak ada gunanya iklan masih
muncul.
#dengan mengunakan aplikasi Ccleaner android
Hmm hasil browsing mengatakan dapat mengatasi
malware dengan menghapus chace aplikasi dan ccleeaner adalah aplikasinya. Setelah
semua chace saya hapus bahwa password akun sosial yang saya simpan di browser
juga hilang dan hasilnya selain tidak menghilangkan malware iklan juga sekarang
saya lupa beberapa pass medsos gue.
Dan akhirnya saya berpikir untuk root hp saya
tapi karena caranya ternyata tidak mudah dan agak panjang saya membatalkan niat
saya untuk meroot.
Cara Jitu
Dengan terus berusaha ternyata ada satu cara
yang terbukti berhasi. Nah mau tau ? dengan memindahkan aplikasi yng dicurigai
ke kartu memeori dan kemduain memformat kartu memori tersebut jadi caranya
begini
1.
Buka pengaturan
kemudian apl
2.
Pilih kelola aplikasi
3.
Pilih
aplikasi mencurigakan tersebut lalu Tekan dan pilih pindahkan ke kartu Sd
4.
Kemudian anda
tinggal meformat kartu SD dapat dilakukan dengan menggunakan PC
Penting : jangan lupa untuk membackup data anda sebelum memformat
Dengan cara tersebut ternyata dapat
menghilangkan iklan pop-up bersama malwarnya. sekian semoga apa yang ada di artikel ini dapar menangani masalah pembaca sekalian
EmoticonEmoticon