Cara Menghapus Gambar uploatan yang tidak terpakai di blog (blogspot)

Tags

Keuntungan dari blogspot adalah kita tidak perlu mengeluarkan budget untuk menyewa hosting. Meskipun Hosting gratis tapi tentu saja kapasitasnya tidak tak berhingga, ada batasnya. Salah satu langkah megnhemat ruang adalah dengan menghapus foto atau gambar yang pernah diupload ke blogspot tetapi tidak terpakai.

Gambar yang di upload namun tidak terpakai seperti misalnya gambar logo blog yang sering digonta ganti ini bisa menghabiskan ruang penyimpanan gratis blog anda. Iyasih, kalau gambar yang anda upload masih berjumlah belasan atau puluhan pasti prihal menghapus gambar ini belum kepikiran. Namun nantinya akan menjadi hal yang penting untuk dilakukan saat umur blog anda bertambah.

Semua gambar di blog entah itu gambar logo ataupun gambar-gambar pelengkap postingan akan di upload ke sebuah media penyimpanan online Album arsip google. Untuk mengaksesnya ada bisa menggunakan link GoogleArsip. Meskipun link ini sangat berguna namun jarang ada blogger yang mengetahuinya.

Kembali ke fokus pembahasan kita yaitu bagaimana cara menghapus gambar yang pernah diupload ke blog (blogspot). Untuk itu silahkan ikuti langkah berikut satu persatu.

1. Buka Googlearsip melalui link ini
2. Akan muncul beberapa berkas gambar yang dibedakan berdasarkan platform yang anda gunakan untuk mengupload. Maka Pilih Foto dari blog


3. Selanjutnya akan muncul daftar lengkap samua gambar yang pernah anda upload ke blog. Pilih salah satu gambar dan kilk.

4. Pada gambar yang telah anda buka, klik icon titik tiga vertical di pojok kiri atas halaman. Kemudian pilih opsi Hapus.



5. dan done anda berhasil menghapus gambar yang tidak terpakai di blog anda.

Langkah ke 3 sangat penting untuk dilakukan. Karena jika anda menghpus gambar tanpa mengklik salah satu gambar maka seluru gambar di galeri  blog anda akan terhapus dan tentu saja itu adalah masalah besar. jadi heart-heart dan ingat pilih Hapus foto bukan hapus Album. 

Sekian dan Thansk semoga informasi ini bisa membantu anda yang sednag mencari cara bagaimana menghpus gambar atau foto yang tidak terhapus di blog anda.

jangan lupa untuk meninggalkan komentar anda diblog kami ini. :)

Artikel Terkait


EmoticonEmoticon