Download Simulasi Fisika Materi Relativitas

Tags

Priview Simulasi Dilatasi waktu

Simulasi Fisika Materi Relativitas- Relativitas Merupakan salah satu materi  fisika yang di ajarkan di tingkat sekolah menengah atas. Relativitas mempunyai beberapa sub materi seperti dilatasi waktu, kontraksi panjang, Kecepatan relativ, relativitas massa, energi Relativitas, Momentum relativitas dll.

Mengajarkan materi relaivitas di kelas agak susah-susah gampang. pasalnya kita sangat susah memberikan contoh gejala relativitas yang bisa diamati langsung perserta didik di keseharian mereka. Sehingga pembelajar cenderung meraba-rabah. Materi di buku yang dijadikan referensi belajar juga cenderung hanya menampilkan perumusan teori, rumus dan contoh soal.


Untuk itu sebagai pelengkap dan memaksimalkan pembelajaran materi relativitas salah satu perangkat pendukung yang wajib disediakan pengajara adalah simulasi, untuk itu kami menyediakan link donwload simulasi dalam bentuk flash yang bisa anda gunakan di kelas.


Simulasi Dilatasi waktu | Download

Melalui Simulasi dilatasi waktu ini peserta didik akan mengamati pengaruh kecepatan pengamat terhadap waktu.

Simulasi Kontraksi Panjang | Download

Melalui Simulasi kontraksi panjang ini peserta didik akan mengamati pengaruh kecepatan  benda terhadap perubahan panjang benda tersebut.

Simulasi Eksperimen Michaelson-Morley | Download

Simulasi ini bisa digunakan untuk memberikan gambaran penolakan eter melalui konsep eksperimen yang pernah dilakukan oleh Michaelson-Morley dengan alat interferometer.

Sebagai rekomendasi sebaiknya anda menggunakan IDM untuk mendonwload. karena kebanyakan browser sering kaling menganggap format SWF sebagai virus.

Semua simulasi berformat swf, untuk menjalankanya Anda bisa  menggunakan Mozilla Firefox + java, Gom Player, dan aplikasi pemutar flash lainnya. 

Sekian dan terimah kasih. Semoga membantu. Jika anda masalah silahkan ajukan pertayaan anda di kolom komentar dibagian bawah postingan.


Artikel Terkait


EmoticonEmoticon