Ingin membeli Laptop ? ini nih Tips dalam memilih laptop agar tidak salah pilih

Laptop seiring waktu kini menjadi salah satu produk elektronik yang wajib dimiliki terutama bagi para penuntut ilmu pada umumnya. Tak heran jika saat ini laptop merupakan salah satu produk elektronik terlaris.

Bagi anda yang berkeinginan atau hendak membeli laptop anda harus mempertimbangkan beberapa hal yang esensial saat memilih laptop. Hal ini pastinya sangat penting mengingat saat ini ada banyak sekali jenis laptop di pasaran. Yang kita antisipasi jangan sampai anda keliru dalam memilih laptop pasalnya saat ini banyak sekali laptop kw yang beredar.

Ingin membeli Laptop ? ini nih Tips dalam memilih laptop agar tidak salah pilih


Oleh sebab itu kami memberikan beberapa saran dan tips apa saja yang anda harus perhatikan ketika memilih laptop.

berikut tipsnya

1.     Kompabilitas OS
Jangan sampai Anda memilih laptop yang sudah ditentukan 0s nya, alias os permanen, tipe sepeti ini banyak di temukan pada merek – merek china.  ini sangat merugikan bagl pengguna. Untuk itu, bacalah spesifikasinya atau tanyakan langsung kepada penjual.

Baca Juga : Cara Mudah Mengatasi touch Pad laptop tidak berfungsi - New !!

2.    Garansi Resmi.

Garansi resmi sangat penting karena bisa jadi Anda membeli laptop baru dengan merk terkenal tapi tidak bergaransi resmi karena berasal dari pasar gelap/black market. Masalah juga akan timbul jika laptop rusak kemudian dibawa ke service resmi, tetapi ditolak karena vendor resmi tidak menjual tipe dengan seri tersebut.

 Jadi Anda harus hati-hati dan harus mengetahui dealer service resmi untuk merek laptop yang Anda idamkan. Anda juga harus hati-hati dengan laptop yang bagus dengan harga murah, kecuali Anda siap menerima risikonya

3.    Masalah Merek

Pesan kami jangan tertipu karena merek tetapi juga jangan asal pilih merek. Maksudnya begini merek laptop perusahaa terkenal mungkin cukup menjanjikan dari segi kualitas dan spsesifikasi namun pehatikan di mana anda membeli pastikan anda mebelinya di garai resmi. Hal ini karena banyak laptop yang mungkin dari kasing tertuliskan merek terkenan tapi mesinya sudah bukan aslinya.

4.   Jenis dan Tipe

Hampir setiap merek selalu mengeiuarkan laptop dengan berbagai jenis Jenis laptop biasanya dibuat berdasarkan klasifikasi kebutuhan di lapangan misalnya Netbook, PCTablet, Notebook, dan sebagainya. Belilah laptop yang sesuai dengan kebutuhan. Misalnya:
•  Laptop untuk keperluan mobile, serlng Anda bawa pergi, dengan keperluan untuk pekerjaan ringan mengetik, membuat laporan pekerjaan, browsing internet, email, dan Iain-lain, tanpa aplikasi yang membutuhkan resource yang berat.
Untuk keperluan seperti ini laptop yang anda butuhkan adalah latop yang ringan, tidak perlu layar besar. Disamping itu pertimbangkan kapasitas baterai.

•  Laptop untuk gaming, menDesain, edit video or etc. untuk keperluan laptop seperti ini anda membutuhkan laptop tipe menengah keatas.  Pilih laptop dengan layar 14 inch dengan grafik Graphic card minimal Nvidia untuk memberikan pengalaman bermain lebih bagus. Selain itu pertimbangkan juga spesifikasi laptop yang mempunyai memory minimal besar dan juga prosesor yang lumayann besar misalnya dengan RAM 4 GB & Processor minimal i3.

•  Laptop tahan banting. Cocok dipakai di lokasi kerja yang berisiko tinggi. Mungkin Anda membutuhkan laptop dengan kekuatan lebih, anti air, anti debu, dan sebagainya. Maka, pilihlah laptop yang sesuai untuk itu, misalnya Rugged Notebook Warrior, Dell Alltitude ATGTM D620 atau Dell Latitude XFR D630

Mengetahui tipe laptop dari suatu merek sangat membantu dalam memilih laptop yang sesuai dengan kebutuhan karena tipe setiap laptop dibuat berdasarkan kebutuhan dasar di lapangan. Tipe juga lebih bersifat spesifik yang menggambarkan kemampuan sebuah laptop.

baca Juga :  Jenis Baterei Laptop dan Tips Merawat Baterai Biar Awet - New !!

5.    Tes kelengkapan, flslk dan fungsi.

Ini akan sangat berartl ketlka mtnjufli lagi laptop atau ketika akan
mereparasi, upgrade, dan cek fisik laptop. Oleh karena itu:
*   Cek kelengkapan laptop apakah memang sesuai dengan speslfikasl yang dltawarkan.
*   Tes flslk laptop, apakah ada yang lecet, retak atau bibit retak, cat tergores, segel terbuka.
Coba buka dan tutup CD Drive, laptop apakah normal, tombol wireless, tombol On/Off, dan Iain-lain.
*   Tes fungsi. Hidupkan laptop dan coba fungsi dari masing kelengkapan misalnya, charger Jalan, tes tombol, tes CD writer, tes software dan hardware apakah sudah sesuai dengan spesifikasi yang ditawarkan. Saat ini banyak sekali laptop yang memakai model pre-install software. Jadi tidak bisa dicoba kecuali sudah dibeli. Untuk Itu pastikan garansinya.

Penting: Cek layar apakah ada dead pixel. Jika ada akan tambah titik terang pada layar dengan background layar gelap

6.   Cek dan bandingkan harga.

Cek dan bandingkan harga terlebih dulu sebelum Anda membeli laptop agar bisa memilih dengan pasti dan tidak kecewa di kemudian hari. Tergesa-gesa adalah pekerjaan yang tidak bagus. Banyak sumber yang bisa kita baca dan tanya seperti internet dan pameran.

sekian dan terimah kasih semoga informasi ini bermanfaat untuka anda.

Artikel Terkait


EmoticonEmoticon