Cara Mengambil Gambar atau wallpeper Lockscreen Windows 10

Fitur Terbaru dari windows 10 memungkinkah anda mengubah wallpeper Lockscreen dengan mengambil gambar dari situs provider di internet. Fitur tersebut dikenal dengan windows Spotlight. Mesipun dikatakan dapat mengganti wallpeper lockscreen, anda tidak bisa mengatur lokasi penyimpanan gambar karena gambar lockscreen akan terdownload automatis oleh system windows 10 dan bejalan diblakang layar.
  
Jadi untuk bisa mengambil gambar lockscreen anda harus mengetahui lokasi system menempatkan gambar hasil download. Untuk itu kita akan membahasanya pad artikel kali ini yaitu cara mengambil gambar lockscreen di windows 10 berikut langkah-langkahnya


Pertama. bukan run dengan menekan tombol windows + R.
 
Run
Kedua. Copy alamat dibawah dan pastekan ke run. Kemudian tekan Ok,

%localappdata%\Packages\Microsoft.Windows.ContentDeliveryManager_cw5n1h2txyewy\LocalState\Assets

Ketiga. Anda akan dibawah ke lokasi penyimpanan gambar lockscreen, untuk bisa melihat gambarnya silahkan rename dan tambahkan ekstensi jpg (gambar.jpg) pada setiap file.

 

Lokasi Penyimpanan Spotlight walpeper windows 10

baca Juga : Spesifikasi Apple Watch Series 4 44mm terbaru


Bagaimana ? apakah artikel kami membantu anda ? sekian dan terimahkasi semoga bisa bermanfaat untuk anda.

Artikel Terkait


EmoticonEmoticon